Belajar Genjrengan Gitar Akustik Flamenco, Teknik Keren Kocokan Strumming Dasar

Cara Bermain Genjrengan Strumming Gitar Akustik Flamenco


Teknik genjrengan
/ strumming / cara menggenjreng / cara mengocok gitar akustik flamenco adalah salah satu teknik kocokan gitar yang sangat menarik dan sangat menghibur pula. 

Teknik genjrengan gitar flamenco memang tidak terlalu mudah namun juga tidak terlalu sulit, sesuai kaidah ilmu bahwa apapun ilmu yang dipelajari akan terasa mudah jika terus mempelajarinya secara konsisten, tekun dan sabar.


Belajar Genjrengan Gitar Flamenco Strumming Dasar


Teknik Gitar Flamenco Adalah Satu Diantara Teknik Gitar Akustik Yang Paling Menarik


Teknik strumming / genjrengan gitar ritem flamenco memiliki irama yang padat dan sangat akustikal serta tentunya memiliki banyak bunyi perkusif, karena memang musik flamenco itu banyak dijadikan musik pengiring untuk gerakan-gerakan tari / dance, jadi amat wajar jika permainan gitar ini rasanya seperti gabungan antara alat musik gitar dengan alat musik perkusi (alat musik pukul) yang direpresentasikan oleh satu instrument saja yakni gitar akustik.


Video Tutorial Belajar Latihan Teknik Genjrengan Gitar Flamenco Untuk Pemula


Teknik genjrengan / kocokan gitar flamenco, memiliki banyak pola ritem, di video kali ini saya coba membawakan pola ritem flamenco triplet rasgueado, tipe strumming (ritem) ini memiliki hitungan triplet (tiap ketuk bunyi 3x), sehingga menghadirkan kesan bunyi yang gantung tapi beruntun seperti bunyi 'kereta api'. 

Untuk lebih jelasnya silahkan disimak di video berikut ini, cara mudah, cepat, praktis, gampang belajar genjrengan gitar akustik flamenco triplet rasgueado strumming, juga ada beberapa style teknik genjrengan dari genre musik lainnya, silahkan disimak dan semoga bermanfaat.







( Words & Lesson by Dani MKD @ReyalMusik )


Reyal Musik

Reyal Musik adalah studio rekaman, kursus musik, jasa aransemen musik dan jasa pembuatan lagu terbaik dan profesional dengan biaya terjangkau, small price but BIG quality !

VISIT OUR OFFICIAL SITES :

www.studioreyalmusik.com

www.reyalmusik.com

Posting Komentar

silahkan ketik pertanyaan anda jika ingin bertanya atau butuh penjelasan lebih lanjut mengenai postingan artikel ini, admin akan segera merespon dan memberikan jawaban secepatnya, dan mohon untuk tidak spamming di kotak komentar, beriklan atau bertanya diluar topik (out of topic) karena admin akan menghapus hal-hal demikian, terimakasih dan semoga artikel ini bermanfaat untuk anda

Lebih baru Lebih lama