Belajar Genjrengan Gitar Country Teknik Strumming Fingerstyle / Pickingstyle Untuk Pemula

Cara Bermain Gitar Country Teknik Genjrengan Strumming Fingerstyle & Pickingstyle


Musik country adalah salah satu genre yang banyak sekali mempengaruhi musik-musik populer yang ada saat ini diantara yang dipengaruhinya adalah pop, ballad, folk, rock, metal, dan lain-lain.


Teknik strumming / genjrengan gitar country sangat bagus sekali dijadikan bahan latihan untuk melatih ketangkasan dan kecepatan tangan, baik tangan kanan yang memainkan peran fingerstyle / pickingstyle maupun tangan kiri yang berperan sebagai tangan fretting. 

Cara menggenjreng / mengocok / memetik gitar country punya ciri, cara dan warna tersendiri.


belajar genjrengan gitar country, kocokan gitar, strumming gitar


Pengaruh Teknik Gitar Country Terhadap Skill Bermain Gitar Secara Umum


Dampak dari latihan ini bisa membuat koordinasi tangan kanan dan kiri menjadi lebih teratur, lebih cepat, lebih presisi dan atraktif. 

Genre country bukan cuma melahirkan genre slow seperti pop ballad namun justru banyak sekali mempengaruhi musik-musik yang bergenre speed (cepat), karena musik country memiliki 2 karakter unik yakni bisa dimainkan dengan tempo yang lamban (santai) juga bisa dimainkan dalam tempo yang sangat cepat (seperti bluegrass).


Video Tutorial Belajar Teknik Genjrengan Gitar Country Untuk Pemula


Video berikut ini akan sedikit memberi contoh tentang teknik dasar strumming gitar country / kocokan gitar country / genjrengan gitar country baik dimainkan dengan teknik fingerstyle maupun pickingstyle, simak sampai tuntas karena tutorial ini juga mengajarkan beberapa teknik lainnya...selamat menikmati dan semoga bermanfaat. 


Belajar Genjrengan Fingerstyle Gitar Country Untuk Pemula







( Words & Lesson by Dani MKD @ReyalMusik )



Reyal Musik

Reyal Musik adalah studio rekaman, kursus musik, jasa aransemen musik dan jasa pembuatan lagu terbaik dan profesional dengan biaya terjangkau, small price but BIG quality !

VISIT OUR OFFICIAL SITES :

www.studioreyalmusik.com

www.reyalmusik.com

Posting Komentar

silahkan ketik pertanyaan anda jika ingin bertanya atau butuh penjelasan lebih lanjut mengenai postingan artikel ini, admin akan segera merespon dan memberikan jawaban secepatnya, dan mohon untuk tidak spamming di kotak komentar, beriklan atau bertanya diluar topik (out of topic) karena admin akan menghapus hal-hal demikian, terimakasih dan semoga artikel ini bermanfaat untuk anda

Lebih baru Lebih lama